Pembelajaran Sains dengan Pendekatan Saintifik dan Literasi Sains

Saturday, 3 January 2015 (16:07) | 9,624 views | 0 komentar | Print this Article

Pembelajaran Sains dengan Pendekatan Saintifik dan Literasi Sains

Oleh : Nur Wakhidah Jurusan PGMI Fakultas FTK UIN Sunan Ampel Surabaya Pembelajaran bermakna (meaningful learning) dalam mempelajari sains akan terjadi manakala guru dapat memfasilitasi siswa untuk menghubungkan pengalaman yang dimiliki siswa sebelumnya dengan materi yang akan dipelajarinya serta dapat menghubungkan dengan materi lain yang berhubungan dalam rangka memperluas pengetahuan yang dimiliki bahkan aplikasinya dalam kehidupan.... 

Pembelajaran Aktif yang Kaku vs yang Fleksibel

Friday, 6 September 2013 (09:56) | 1,067 views | 0 komentar | Print this Article

Pembelajaran Aktif yang Kaku vs yang Fleksibel

Oleh: Drs. Darliana, M.Si. Mantan Widyaiswara Pusat Pengembangan dan Pemberdayaan Pendidik dan Tenaga Kependidikan, Ilmu Pengetahuan Alam (PPPPTK IPA) Kemdikbud Darliana Pada tahun 2001 Jepang mengadakan reformasi sistem pendidikan untuk meningkatkan kualitas pendidikannya, agar kompetensi yang ditingkatkan pada siswa sesuai dengan yang diperlukan di abad-21. Hasil dari reformasi itu diantaranya adalah pembelajaran aktif yang...